No | Judul | Deskripsi | Ditulis pada |
---|---|---|---|
1 | SIARAN PERS – Keluhan Pelanggan Menjadi Fokus Rapat Bulanan | Sekilas Informasi PERUMDA AIR MINUM BATIWAKKAL BERAU Jumat, 8-09-2023 *Keluhan Pelanggan Menjadi Fokus Rapat Bulanan* Sesuai jadwal hari Jum’at 8-9-2023 dilaksanakan Rapat Bulanan di lingkungan pejabat Struktural yang berlangsung di Aula Rapat Lantai lll Gedung Pelayanan baru Perumda Batiwakkal Berau. Dibuka langsung Direktur Perumda Batiwakkal Berau, Saipul Rahman Rapat dan diikuti hampir seluruh pejabat struktural […] | 08 September 2023 22:18 |
2 | SIARAN PERS – Tekanan Air Kurang Maksimal,Ini Jawaban Perumda Batiwakkal | Sekilas Info PERUMDA AIR MINUM BATIWAKKAL BERAU Kamis,7-9-2023. *Tekanan Air Kurang Maksimal,Ini Jawaban Perumda Batiwakkal* Dalam beberapa hari terakhir,Perumda Batiwakkal banyak menerima laporan baik melalui no.CS, maupun lewat media sosial. Laporan pelanggan ini, sebagian besar keluhan tentang menurunnya tekanan air dibeberapa wilayah pelayanan,seperti di Jl. Siranuddin,Jl.Padat Karya di Gunung Tabur, Jl.Rinding,Jl.Durian ll ,Jl SM.Aminuddin,H.lsa.l dan […] | 07 September 2023 22:41 |
3 | SIARAN PERS – Sambut HUT Banua Sanggam, Perumda Batiwakkal Membuka Kesempatan Masyarakat Untuk Jadi Pelanggan Dengan Cara Cicilan. | Sekilas Informasi PERUMDA AIR MINUM BATIWAKKAL BERAU Senin, 4-09-2023 *Sambut HUT Banua Sanggam, Perumda Batiwakkal Membuka Kesempatan Masyarakat Untuk Jadi Pelanggan Dengan Cara Cicilan* Dalam rangka menyambut HUT Kabupaten Berau ke 70 dan Kota Tanjung Redeb yang ke 213 Perumda Air Minum Batiwakkal Berau memberikan kemudahan kepada masyarakat Berau untuk menjadi pelanggan dengan cara cicilan […] | 04 September 2023 22:58 |
4 | SIARAN PERS – Penyebab tekanan air menurun pada tanggal 1 September 2023 | Sekilas Informasi PERUMDA AIR MINUM BATIWAKKAL BERAU Jumat, 1-09-2023 Sejak Kamis (31/8/23), beberapa warga pelanggan Perumda Batiwakkal di sekitar Jl. P. Diguna, Jl Isa 1, Jl. SM Aminuddin, Jl AKB Sanipah mengeluhkan tekanan air yang rendah bahkan tak mengalir sama sekali. Tim Perumda Batiwakkal sebenarnya sudah berupaya mencari penyebabnya namun belum ditemukan sampai Jumat (1/9/23) […] | 01 September 2023 21:12 |
5 | SIARAN PERS – Jaga Kualitas Air, Perumda Batiwakkal Jadwalkan Pengurasan IPA | Sekilas Informasi PERUMDA AIR MINUM BATIWAKKAL BERAU Senin,28-08-2023 *Jaga Kualitas Air, Perumda Batiwakkal Jadwalkan Pengurasan IPA* Demi tetap menjaga kualitas air bersih yang didistribusikan ke Pelanggan Perumda Air Minum Batiwakkal Berau akan melakukan Pengurasan dan Pembersihan lumpur secara priodik di IPA (Instalasi Pengolahan Air) dan Intake di perkotaan maupun di perdesaan,sesuai jadwal yang ditetapkan. Kabag […] | 28 Agustus 2023 21:59 |
6 | SIARAN PERS – Kolaborasi Kunci Sukses Pembangunan | Sekilas Informasi PERUMDA AIR MINUM BATIWAKKAL Kamis, 24 Agustus 2023. *Kolaborasi Kunci Sukses Pembangunan* Direktur Perumda Air Minum Batiwakkal Berau, Saipul Rahman turut mengapresiasi pencapaian prestasi PT Berau Coal yang kembali mengukir prestasi dalam Anugerah Penghargaan Bisnis Indonesia Corporate Social Responsibility Awards (BISRA) Tahun 2023, yang diselenggarakan oleh Bisnis Indonesia Group, dengan meraih Gold Champion […] | 24 Agustus 2023 16:13 |
7 | SIARAN PERS – Kabar Gembira, Hidran Kebakaran Bakal Dibangun di Sambaliung | Sekilas Informasi PERUMDA AIR MINUM BATIWAKKAL Jumat, 23 Agustus 2023. *Kabar Gembira, Hidran Kebakaran Bakal Dibangun di Sambaliung* Bertempat diruang rapat Direksi Gedung Pelayanan Perumda Air Minum Batiwakkal Berau, Senin dan Selasa (21-22/8) diadakan seri pertemuan yang membahas akan dimulainya program Peningkatan Kualitas Kawasan Kumuh Perkotaan Kelurahan yang merupakan kegiatan Dinas PUPR Provinsi Kaltim Tahun […] | 23 Agustus 2023 16:23 |
8 | SIARAN PERS – Rapat Bulanan,Ajang Silaturrahmi dan Evaluasi Kinerja Untuk Peningkatan Cakupan Pelayanan | Sekilas Informasi PERUMDA AIR MINUM BATIWAKKAL Senin, 21 Agustus 2023 *Rapat Bulanan,Ajang Silaturrahmi dan Evaluasi Kinerja Untuk Peningkatan Cakupan Pelayanan* Setelah sempat mundur beberapa minggu, hari ini (Senin,21 Agustus) dilakukan Rapat Bulanan di lingkungan pejabat Struktural yang berlangsung di Aula Rapat Lantai lll Gedung Pelayanan baru Perumda Batiwakkal Berau. Dibuka langsung Direktur Perumda Batiwakkal Berau, […] | 21 Agustus 2023 15:39 |
9 | SIARAN PERS – Berkat Dukungan Seluruh Pihak, 40 Tahun PDAM telah Melayani Bumi Batiwakkal | Sekilas Informasi PERUMDA AIR MINUM BATIWAKKAL Jumat, 18 Agustus 2023. *Berkat Dukungan Seluruh Pihak, 40 Tahun PDAM telah Melayani Bumi Batiwakkal Setelah sempat terkendala jadwal,pada tanggal 16-08-2023 Gedung Pelayanan baru Perumda Batiwakkal Berau diresmikan.Moment ini sekaligus dirangkai dengan peringatan 40 tahun PDAM mengabdi di Bumi Batiwakkal.Beberapa kegiatan juga sudah dilaksanakan , diantaranya Pelatihan Media PDAM […] | 18 Agustus 2023 15:30 |
10 | SIARAN PERS – Dampak Pendangkalan Sungai, Perumda Batiwakkal Coba Atur Distribusi | Sekilas Informasi PERUMDA AIR MINUM BATIWAKKAL Jumat, 11 Agustus 2023 *Dampak Pendangkalan Sungai, Perumda Batiwakkal Coba Atur Distribusi* Fenomena El Nino yang menyebabkan kemarau lebih panjang dari biasanya nampaknya mulai berdampak serius di berbagai wilayah Indonesia tak terkecuali Kabupaten Berau. Salah satu wilayah yang juga mengalami fenomena ini adalah Sungai Segah di Kabupaten Berau. Perlu […] | 11 Agustus 2023 15:09 |